Momentum Bukber PKBM Prima Sejahtera Menjadi Sarana Berbagi Bahagia Bersama

BERITA KLATEN – Pusat kegiatan belajar bersama (PKBM) Prima Sejahtera mengadakan pesantren kilat dan buka bersama (Bukber) menjadi moment sarana berbagi bahagia bersama di BBC Ronggolawe, Cungkrungan, Desa Belangwetan, Klaten Utara, Jumat (21/3/2025). Dalam kegiatan pesantren kilat dan bukber tersebut mengundang Ustat Muktafi Latif dari Asrama Perguruan Islam Pondok Pesantren Salaf, Tegalrejo, Magelang. Ustat Muktafi Latif […]
Kapolres Klaten Mendampingi Bupati Hamenang Memantau Harga Sembako

BERITA KLATEN – Kapolres Klaten AKBP Nur Cahyo Ari Prasetyo mendampingi Bupati Klaten Hamenang Wajar Ismoyo dalam kegiatan pengecekan harga dan stok sembako di Pasar Gede Klaten, Jumat (21/03/2025). Kegiatan ini bertujuan memastikan ketersediaan bahan pokok tetap aman dan stabil menjelang perayaan Idul Fitri. Dalam kegiatan tersebut, turut hadir Wakil Bupati Klaten H. Benny Indra […]
Jelang Mudik Lebaran, Polres Klaten Kawal Gubernur Jateng Pengecekan Exit Tol Prambanan

BERITA KLATEN – Polres Klaten turut mengamankan kunjungan Gubernur Jawa Tengah Drs Ahmad Luthfi dalam rangka pengecekan Exit Tol Prambanan dan Tol Fungsional Purwomartani menjelang persiapan arus mudik lebaran, Jumat (21/3/2025). Dalam kunjungan tersebut, Gubernur Jawa Tengah didampingi sejumlah pejabat penting, di antaranya Bupati Klaten Hamenang Wajar Ismoyo, Wakil Bupati Klaten H. Benny Indra Ardhianto, […]