Search

Musrenbang 2026, Bupati Klaten Minta Selaras Dengan Musrenbang Kecamatan

BERITA KLATEN –  Bupati Klaten, Hamenang Wajar Ismoyo, menekankan pentingnya penyelarasan antara Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) tingkat kabupaten dengan Musrenbang di tingkat kecamatan dalam penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) 2026. Hal ini disampaikan dalam acara Musrenbang RKPD Kabupaten Klaten Tahun 2026 yang berlangsung di Pendopo Kabupaten Klaten pada Selasa, (24/03/ 2026). Dalam sambutannya, Bupati […]