Search

GMDM Adakan Baksos Ramadhan Di Klaten

BERITA KLATEN – Organisasi sosial IPWL GMDM melakukan Baksos Ramadhan membagi tajil pada para pengendara yang lewat  di perempatan Bareng, Klaten, Jawa Tengah, Kamis (30/5/2019) petang. Ada 1000-an bungkus makanan tajil yang dibagikan pada para pengguna jalan yang lewat di perempatan Bareng, Klaten. Aktivis GMDM ada sekitar 30-an orang yang membagi tajil. Ketua Institusi Penerima […]

Pantauan Di 3 SMP Negeri Lulus 100%

BERITA KLATEN – Pantauan  Berita Klaten.com  di 3 SMP Negeri di Kecamatan Jogonalan,  Kecamatan Kebonarum, dan Kecamatan Klaten Selatan, di Kabupaten Klaten, Jateng,  pengumuman hasil kelulusannya dinyatakan lulus 100%, Rabu (25/5/2019) sore. Kepala SMP Negeri 1 Jogonalan Endah Sulistyowati pada Bsrita Klaten.com mengatakan jumlah siswa ada 305 siswa. Tetapi yang mengikuti ujian ada 302 siswa. […]