Search

PTM Di SD Negeri 2 Bareng Klaten Tengah, Siswa Juga Diajak Berjemur

BERITA KLATEN – Uji coba pembelajaran tatap muka (PTM) di Sekolah Dasar (SD) Negeri 2 Bareng, Klaten Tengah, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah siswa juga diajak berjemur secara bergilir. Kepala SD Negeri 2 Bareng Supriyadi didampingi guru wiyata  bakti agama Islam Khusnul Khotimah, mengatakan uji coba PTM sudah dilakukan sejak hari Kamis (2/9/2021) pekan lalu. Hari ini […]